3 Aplikasi Ngetweet Otomatis di Twitter

Si Haitek - Twitter merupakan salah satu sosial media yang paling laris manis di dunia maya. Bagi mereka yang ingin tetap eksis tanpa harus membuka aplikasi ataupun mengunjungi web, maka diwajibkan menginstal tiga aplikasi penting.

Ini merupakan sebuah cara ngetweet otomatis di twitter, pemilik akun bisa mengirimkan kicauan ke follower secara terjadwal. Aplikasi-aplikasi tersebut akan menjadwalkan tweet untuk beberapa jam ke depan, tak hanya itu, bahkan pemilik akun bisa tentukan hari, minggu dan bulan.

Biasanya, tweet otomatis atau terjadwal seringkali diterapkan oleh perusahaan, brand maupun pengiklan agar tetap berinteraksi dengan para pengikutnya. Namun, tak ada salahnya mencoba menginstal aplikasi-aplikasi berikut agar tetap eksis di dunia maya.

1. LaterBro

cara ngetweet otomatis di twitter
Setelah menginstal aplikasi, segera login. Proses otentikasi dan akses perizinan akan berlangsung sekitar 1-2 menit, tergantung koneksi. Jika proses selesai 100%, pengguna bisa menulis tweet dan menentukan waktu. Pemilik akun bisa melihat maupun mengecek daftar tweet yang telah terjadwal, begitu juga yang telah di posting. Apabila ada sesuatu yang kurang sesuai, pemilik akun diberi kebebasan untuk mengedit.

2. Future Tweet
Aplikasi yang termasuk cara ngetweet otomatis di twitter, menawarkan tampilan yang lebih sederhana. Setelah proses instalasi selesai, pemilik akun wajib login terlebih dahulu, mengetik kicauan/tweet dan tentukan tanggal posting. Tak hanya menawarkan fungsi standar, aplikasi ini menyediakan beragam fitur menarik seperti zona waktu, flip tweet dan penambahan emoticon, tentu saja tampilan tweet terjadwal tampak lebih atraktif.

3. Twuffer

cara ngetweet otomatis di twitter
Aplikasi yang menawarkan tampilan antarmuka sederhana, tampak seperti sebuah kalender. Pemilik akun tinggal menulis tweet secara terjadwal, lalu menekan opsi kalender untuk menentukan waktu publish.
Ketiga aplikasi diatas merupakan cara ngetweet otomatis di twitter, cocok bagi mereka yang ingin tetap eksis di dunia maya.

3 Aplikasi Ngetweet Otomatis di Twitter. There are any 3 Aplikasi Ngetweet Otomatis di Twitter in here.